Entri Populer

Senin, 10 Januari 2011

menegur diri



Duhai hati . .
tidak merasakah kau Diperhati
oleh tuhan Rabbul izzati


Duhai jiwa . .
kemana iman kemana takwa?
tidak marahkah pada setan yang terus tertawa
malah kamu terus bersuka
dalam nafsu dan dunia

Duhai diri . .
sampai kapan mau begini
dalam dosa dan sakit hati
tahukah kamu kapan datangnya mati
cepatlah kembali benahi diri

Duhai lidah yang tidak bertulang
kenapa lakukan dosa berulang-ulang
tidak takutkah kaki masuk kejurang
jurang neraka yang panasnya membahang

ingatlah wahai hati . .
fikirkanlah wahai diri
jangan lihat besar atau kecil dosa yang kamu lakukan
namun, perhatikanlah kepada siapa dosa itu kamu lakukan !
tidak malukah? tidak takutkah?


"Dan sesiapa yang taat kepada Allah dan Rasul-Nya dan takut melanggar perintah Allah serta menjaga dirinya jangan terdedah kepada azab Allah, maka merekalah orang-orang yang beroleh kemenangan".
  (QS. An-Nuur : 52)
























Tidak ada komentar:

Posting Komentar